Asosiasi Perusahaan Jasa Boga Indonesia atau APJI adalah wadah bagi perusahaan dan pengusaha yang bergerak didalam usaha jasa boga dan usaha-usaha yang terkait dalam dalam menunjang kegiatan jasa boga.
Organisasi ini didirikan pada tanggal 10 Oktober 1984 di Jakarta dengan nama Asosiasi Catering/Jasa boga Seluruh Indonesia yang disingkat ACSI. Tahun 1987 ACSI berubah menjadi Asosiasi Pengusaha Jasa boga Indonesia disingkat APJI. Kemudian tgl 15 April 2003 Asosiasi Pengusaha Jasa boga Indonesia (APJI) berubah menjadi Asosiasi Perusahan Jasa boga Indonesia disingkat APJI (Berdasarkan AD/ART APJI).
Keberadaan APJI tersebar mulai dari pusat sampai daerah diseluruh Indonesia. Dipusat dikelola oleh DPP (Dewan Pimpinan Pusat) sedang didaerah tingkat Propinsi dikelola oleh DPD (Dewan Pimpinan Daerah) dan yang terakhir tingkat Kabupaten yang dikelola oleh DPC (Dewan Pimpinan Cabang).
Organisasi ini didirikan pada tanggal 10 Oktober 1984 di Jakarta dengan nama Asosiasi Catering/Jasa boga Seluruh Indonesia yang disingkat ACSI. Tahun 1987 ACSI berubah menjadi Asosiasi Pengusaha Jasa boga Indonesia disingkat APJI. Kemudian tgl 15 April 2003 Asosiasi Pengusaha Jasa boga Indonesia (APJI) berubah menjadi Asosiasi Perusahan Jasa boga Indonesia disingkat APJI (Berdasarkan AD/ART APJI).
Keberadaan APJI tersebar mulai dari pusat sampai daerah diseluruh Indonesia. Dipusat dikelola oleh DPP (Dewan Pimpinan Pusat) sedang didaerah tingkat Propinsi dikelola oleh DPD (Dewan Pimpinan Daerah) dan yang terakhir tingkat Kabupaten yang dikelola oleh DPC (Dewan Pimpinan Cabang).
0 komentar:
Posting Komentar